Pwi perwakilan Aceh Utara dan kota Lhokseumawe mulai melakukan berbagai persiapan menuju konferensi cabang (konfercab) pemilihan calon ketua, sementara kandidat calon intens melangsungkan lobi dan pendekatan. Panitia konferensi cabang ( konfercab ) pemilihan calon ketua pengurus persatuan wartawan Indonesia ( PWI ) Perwakilan kabupaten Aceh utara dan kota Lhokseumawe, saat ini mulai melakukan berbagai persiapan .
Ketua stering comitte ( SC ) pengarah konfercab PWI Perwakilan aceh utara dan Lhokseumawe Hamdani Ag kepada RRI mengatakan, konferensi pemilihan ketua pengurus periode 2010 – 2013, akan digulirkan akhir mei, bahkan tanggal pelaksanaan sudah disepakati, dimana sekitar tanggal 29 dan 30 mei [Baca Selengkapnya..]
-
Radio Republik Indonesia Lhokseumawe
- 0 Comment
Lhokseumawe RRI, Ratusan masyarakat kota Lhokseumawe, melakukan kegiatan pembersihan sampah di sepanjang pantai Ujong Blang, dalam rangka memperingati hari bumi sedunia, masyarakat yang tergabung dalam forum komunikasi masyarakat sipil (FKMS) kota Lhokseumawe dan kabupaten Aceh Utara, dibantu petugas dari badan lingkungan hidup dan kebersihan (BLKH) kota, hari ini membersihkan sampah yang berserakan di sekitar pantai Ujong Blang, dengan menggunakan kantong plastik besar sampah dimasukan dan di tempatkan dalam kontainer pengangkut sampah.
Sekretaris forum komunikasi masyarakat sipil (FKMS) Safwani mengatakan, kegiatan memperingati hari bumi sedunia, diantaranya membersihkan sampah dipantai Ujong Blang dan membagikan seleberan ke sejumlah pengendara kendaraan, tentang lingkungan [Baca Selengkapnya..]
-
Radio Republik Indonesia Lhokseumawe
- 0 Comment
Lhokseumawe RRI, Kabupaten Aceh Utara dan kota Lhokseumawe kekurangan 24 ribu kantong darah dalam satu tahun, sementara PMI kesulitan mencari pendonor untuk mencukupi kekurangan stok darah tersebut.
Wilayah kabupaten Aceh Utara dan kota Lhokseumawe masih terus mengalami kekurangan stok persediaan darah . Bahkan ketua Unit Transfusi Darah ( UTD ) Palang Merah Indonesia ( PMI ) Cabang Lhokseumawe dokter ridwan menyatakan, sejak dalam tiga bulan terakhir selama tahun 2010 ini, stok darah sangat memprihatinkan. Dimana dari januari hingga maret, persediaan darah yang berhasil dipenuhi pihaknya hanya 20 persen, karena minimnya kesadaran warga masyarakat untuk mendonorkan darahnya secara sukarela.
[Baca Selengkapnya..]
-
Radio Republik Indonesia Lhokseumawe
- 0 Comment
Paska 5 tahun terajutnya perdamaian di bumi Aceh membawa dampak positif bagi mutu pendidikan yang terus membaik di daerah tersebut, peningkatan pendidikan masyarakat merupakan tujuan negara Indonesia yang tertuang dalam undang-udang 45, yakni mencerdaskan kehidupan bangsa.
Filosofi tersebut merupakan tugas negara dari pemerintah ditingkat pusat hingga ditingkat daerah, hal itu dikatakan pengamat politik universitas malikusaleh M. Akmal, saat berdialog interaktif peace on air kerjasama RRI Lhokseumawe dengan lembaga Aceh Peace consultatif management (APCM) universitas Malikusaleh.
Menurut Akmal, sebelum perdamaian proses peningkatan pendidikan terhambat, dikarenakan faktor sosial konflik yang menyebabkan pelaksanaan pendidikan terkandala, meskipun dapat berjalan namun dinilai Akmal [Baca Selengkapnya..]
-
Radio Republik Indonesia Lhokseumawe
- 0 Comment
- Link Terkait
- RRI Banda Aceh
- RRI Bandung
- RRI Jakarta
- RRI Medan
- RRI Pro3 Jakarta
- RRI Surabaya

- KAWASAN HUTAN ACEH MARAK AKSI ...
- KEDOKTERAN UNIMAL GELAR PELAYA...
- Petro dolar tantang Bireuen da...
- LBH APIK prihatin Ayah bakar A...
- MaTa kecewakan Pers ikut nikma...
- Kenaikan TDL akan berimbas kep...
- Danrem 011 Lilawangsa : semua...
- Polri bertekad merubah diri ke...
- Pansus DPRK Lsm dinilai gagal ...
- Polhut Aceh Utara serahkan kay...
- Dana abadi pendidikan Aceh per...
- Gelandangan dan orang gila ter...